Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi, Ternyata Sangat Mudah!

Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi, Ternyata Sangat Mudah!

pengguna juga bisa menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk menyembunyikan aplikasi di ponselnya.--

FIN.CO.ID - Xiaomi menyediakan fitur bawaan untuk mengamankan aplikasi yang ada di smartphone besutannya. 

Jika ponsel Xiaomi yang dimiliki oleh pengguna telah didukung fitur ini, maka cukup melakukan penyesuaian di pengaturan. 

Selain itu, pengguna juga bisa menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk menyembunyikan aplikasi di ponselnya. 

Bagaimana cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi? simak penjelasan berikut ini.

1. Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi Tanpa Aplikasi

BACA JUGA:Cara Screenshot Panjang di HP Samsung dengan Mudah dan Praktis, Hanya Butuh 1 Menit!

Cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi termudah yakni dengan memanfaatkan fitur bawaan. 

Selain tidak memakan memori untuk instal aplikasi lagi, penggunaan fitur bawaan juga berpotensi aman dari malware. 

Langkah-langkah menyembunyikan aplikasi di Xiaomi dapat berbeda sesuai dengan versi MIUI yang terpasang. 

Jika sudah mengetahuinya, lakukan tahapan berikut ini untuk menyembunyikannya.

Untuk ponsel Xiaomi dengan versi MIUI paling baru, langkah-langkahnya seperti ini. 

BACA JUGA:Ternyata Mudah! Berikut Cara Mengatasi Data Seluler Tidak Muncul pada HP Android

- Buka aplikasi 'Security' yang merupakan bawaan default HP Xiaomi.

- Gulir ke bawah hingga menemukan opsi 'Hide Apps'. 

Aulia Yesella

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.