Berikut Cara Screenshot di Laptop dari Berbagai Merek, Mudah dan Cepat!

Berikut Cara Screenshot di Laptop dari Berbagai Merek, Mudah dan Cepat!

Cara screenshot di laptop berbeda dengan screenshot pada smartphone yang terkesan lebih praktis seperti hanya dengan menggeser layar dengan tiga jari.--

FIN.CO.ID - Untuk cara screenshot di laptop dapat melalui aplikasi tambahan yang perlu dipasang terlebih dahulu atau bisa menggunakan kombinasi tombol keyboard tanpa harus mengunduh aplikasi lagi.

Sebagian pengguna mungkin masih ada yang belum mengerti cara screenshot di laptop, padahal ada kalanya untuk membutuhkan screenshot dari layar laptop dan merekam kegiatan pada layar tersebut.

Cara screenshot di laptop berbeda dengan screenshot pada smartphone yang terkesan lebih praktis seperti hanya dengan menggeser layar dengan tiga jari.

Secara umum kebanyakan pengguna mengetahui cara screenshot di laptop dengan menggunakan tombol PrintScreen di keyboard dan ada pula yang menggunakan beberapa aplikasi.

Bagi pengguna yang masih bingung cara screenshot di laptop, yuk simak penjelasannya di bawah ini.

BACA JUGA:Cara Scan Barcode WiFi di laptop dan HP dengan Cepat serta Mudah Dilakukan

Ada beberapa cara untuk melakukan screenshot di laptop dengan sistem operasi Windows, tergantung pada kebutuhan para pengguna.

1. Cara Screenshot di Laptop Windows dengan Aplikasi

Pengguna Windows bisa menggunakan aplikasi khusus yang disebut 'Snipping Tool' untuk menangkap tampilan layar.

Aplikasi akan melakukan screenshot dan menyimpannya sebagai file gambar tanpa terlebih dahulu menempelkannya ke program lain dan berikut ini langkah-langkahnya.

- Buka Start Menu di laptop dan cari aplikasi Snipping Tool.

BACA JUGA:Yuk Simak 3 Tips Menghemat Baterai Laptop, Sangat Berguna Bagi Yang Boros

- Aplikasi akan terbuka dengan opsi New, Mode, Delay, Cancel dan Option.

- Menu New digunakan untuk mengambil tangkapan layar laptop dalam bentuk standar, yaitu dengan bentuk segi empat yang dibuat dengan menarik satu titik ke titik lain menggunakan kursor.

Aulia Yesella

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.