Asus ROG 8 Series Bakal Rilis 20 Maret 2024: Spesifikasinya Bikin Melongo Para Pecinta Game!

Asus ROG 8 Series Bakal Rilis 20 Maret 2024: Spesifikasinya Bikin Melongo Para Pecinta Game!

ROG Phone 8 Series memiliki prosesor snapdragon 8 Gen 3 yang tangguh dan canggih serta sangat mengoptimalkan dalam bermain game mobile.--

Desain ebih tipis 15% dibandingkan dengan generasi sebelumnya, bezel tipis untuk pengalaman imersif dan desain premium dan futuristik yang dapat memikat hati para pengguna smartphone.

Varian ROG Phone 8 terdapat RAM 12GB dan penyimpanan sebesar 256GB, RAM 16GB dan penyimpanan sebesar 256GB.

Sedangkan varian ROG Phone 8 PRO terdapat RAM 16GB dan penyimpanan sebesar 512GB, RAM 24GB dan penyimpanan sebesar 1TB dengan tipe penyimpanan UFS 4.0.

BACA JUGA:

Layar HP 6.78 inch LTPO AMOLED dengan refresh rate sebesar 165 Hz dan lapisan corning gorilla glass victus 2 yang akan melindungi layar HP dengan kuat.

Terdapat kamera utama sebesar 50MP, kamera telephoto sebesar 32MP dan kamera ultrawide sebesar 13MP yang akan menjadikan hasil foto menjadi lebih jernih. 

Dengan adanya fitur terbaru yaitu mode latar belakang, X capture, AI grabber dan X sense yang membuat HP menjadi terlihat lebih canggih dan menarik perhatian. 

Jangan ketinggalan info rilisnya di Indonesia pada tanggal 20 Maret 2024 mendatang. (*)

Aulia Yesella

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.