Cara Mudah Instal Aplikasi di Smart TV, Ikuti Langkah-langkahnya dengan Benar

Cara Mudah Instal Aplikasi di Smart TV, Ikuti Langkah-langkahnya dengan Benar

Cara menginstal aplikasi di Smart TV biasanya bervariasi tergantung pada merek dan model TV.--

FIN.CO.ID - Sejak diberlakukan Analog Switch Off (ASO) dan mulai diberlakukan TV digital di seluruh wilayah Indonesia, membuat banyak masyarakat kini mulai beralih ke perangkat Smart TV atau Android TV.

Dengan menggunakan Smart TV pengguna bisa mengakses beragam channel digital tanpa perangkat tambahan seperti Set Top Box (STB). 

Kendati demikian untuk mengakses beragam aplikasi, Smart TV memiliki cakupan yang sedikit terbatas daripada Android TV.

Apabila pengguna menggunakan Android TV, maka aplikasi dapat diinstal dengan mudah lewat toko aplikasi Play Store. 

Namun bagaimana cara instal aplikasi di Smart TV? Maka dari itu selengkapnya berikut ini cara instal aplikasi di Smart TV.

BACA JUGA:

Cara menginstal aplikasi di Smart TV biasanya bervariasi tergantung pada merek dan model TV. 

Hal tersebut karena setiap Smart TV memiliki toko aplikasinya sendiri-sendiri.

- Nyalakan Smart TV pengguna dan pastikan koneksi internet dari WiFi sudah terhubung .

- Selanjutnya gunakan fitur pencarian dan cari aplikasi yang pengguna butuhkan. 

- Pilih aplikasi yang pengguna inginkan. 

BACA JUGA:

- Baca deskripsi dan tinjauan pada aplikasi. 

- Pilih 'Instal' atau 'Download'.

Aulia Yesella

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.