4. Samsung Galaxy A15 5G
Galaxy A15 5G hadir dengan chipset Dimensity 610 yang sudah mendukung konektivitas 5G.
BACA JUGA: Rekomendasi HP Samsung Galaxy dengan Harga Rp1 Jutaan, Cocok Banget yang Punya Budjet Pas-pasan
Meskipun skor Antutu-nya tidak sekuat model lainnya, HP ini masih mampu menjalankan game seperti Genshin Impact dengan FPS yang cukup stabil di settingan default.
5. Samsung Galaxy M34 5G
Mirip dengan Galaxy A25 5G dalam hal spesifikasi, Galaxy M34 5G menawarkan performa yang cukup baik untuk gaming.
Fitur baterai 6000 mAh membuatnya menjadi pilihan yang cocok untuk pengguna yang sering bermain game seharian.
Dari sekian banyak pilihan, Samsung telah berhasil menyajikan rangkaian HP gaming yang menarik dengan harga yang terjangkau. (*)