Banyak pengguna laptop gaming yang melakukan operasi overclocking secara sembarangan sehingga berdampak negatif pada performa laptop gaming mereka.
Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi pada laptop gaming Anda, sebaiknya bawalah laptop Anda ke ahlinya.
Itulah lima tips dan trik yang bisa Anda ikuti untuk menjaga laptop gaming Anda tetap berkinerja. (*)
BACA JUGA: 5 Merek Laptop Terbaik 2024 di Indonesia yang Wajib Kamu Punya