Teknologi . 16/01/2023, 21:29 WIB
Penulis : Admin | Editor : Admin
JAKARTA, FIN.CO.ID - Simak cara cek resi Shopee Express hemat, yang sangat mudah dilakukan agar barang pesananya kalian mudah diketahui keberadaanya.
Shopee kini memberikan pelayanan untuk pengiriman barang atau jaringan logistik yang dinamai Shopee EXpress. Dengan layanan ini kalian bisa ngirim paket bagi luar kota dan negara.
Tentu ketika memakai layanan Shopee Express, kalian perlu mengetahui keberadaraan barang konsumen dan tingkat keamanannya.
Maka dari itu Shopee Express menghadirkan layanan cek resi Shopee Express yang bisa membantu lancak kebearaan barang kalian.
BACA JUGA: 6 Langkah Cek Resi Shopee Express Standar
BACA JUGA:Cara Cek Resi Shopee Express Praktis Gak Pakai Ribet, Pastikan Paket Anda Aman Sampai Tujuan
Ketika menggunakan Shopee Express tentunya bisa digunakan melalui smartphone kalian
Berikut Cara Cek Resi Shopee Express Hemat
nengguna Shopee Express Hemat bisa lacak cek resi dengan cepat dan mudah. Khusus buat kamu yang ingin melacak paket Shopee Express, langsung saja ikuti langkah-langkah sebagai berikut:
1. Cara pertama, silahkan buka browser di hp atau komputer.
2. Ketik situs web cekresi.com, kemudian tekan Enter.
3. Masukkan no resi Shopee Express dengan benar ke dalam kotak tracking.
4. Klik tombol CEK RESI.
5. Muncul pilihan ekspedisi, terus pilih dan tab Shopee Express.
6. Terakhir, keluar status kirim paket secara akurat dan jelas sesuai no resi pengiriman Shopee Expres.
PT.Portal Indonesia Media