Rekomendasi Laptop Lenovo Terbaik, Cocok untuk Para Pelajar dan Mahasiswa

Rekomendasi Laptop Lenovo Terbaik, Cocok untuk Para Pelajar dan Mahasiswa

Laptop Lenovo terbaik.--

FIN.CO.ID - Ada berbagai rekomendasi laptop terbaik yang cocok untuk para pelajar dan mahasiswa.

Dikutip dari berbagai sumber, laptop yang direkomendasikan ini bisa menjadi bahan referensi bagi kamu mencari laptop yang cocok untuk mengerjakan tugas.

1. Lenovo Ideapad Slim 3i14

Laptop yang memiliki prosesor Intel Core i3 ini bisa menawarkan kinerja yang baik untuk menunjang kegiatanmu.

Sebab, memiliki layar berukuran 14 inchi dengan resolusi full HD ini akan menyediakan tampilan yang jernih dan detail.

BACA JUGA:Laptop Lenovo Terbaik untuk Produktivitas: 4 Pilihan Andalan di Tahun 2024

Adapun harga yang dibanderol untuk laptop ini mulai dari Rp. 5,8 juta hingga Rp. 6,2 juta.

2. Lenovo Ideapad Slim 14

Lenovo Ideapad Slim 14 yang menyediakan dukungan prosesor AMD Ryzen 37000 series ini bisa jadi pilihan.

Dengan menggunakan RAM 8 GB dengan didukung teknologi Fabrikasi 7 nanometernya ini akan membuat performa dan daya tahan baterai menjadi lebih kuat.

Laptop ini memiliki layar berukuran 14 inchi dengan didukung teknologi TN beresolusi full HD yang akan sangat memanjakan mata penggunanya.

BACA JUGA:Spesifikasi Laptop Lenovo Idea Pad Slim 3i, Harga Rp 5 Jutaan

Lenovo Ideapad Slim 14 ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp. 5,6 juta hingga Rp. 6 jutaan saja.

3. Lenovo Ideapad Slim 14

Aulia Yesella

Tentang Penulis

DAPATKAN UPDATE BERITA TEKNO LAINNYA DI

google news icon

Sumber:

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan Redaksi FIN
Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.